ADIKARYA PARLEMEN

Dorong Penambahan Anggaran Dinas ESDM, Nia Purnakania: Listrik Sangat Penting Bagi Aktivitas Masyarakat

Namun ironisnya, masih banyak warga Jabar yang hidup dalam kegelapan.

“Kami terus mendorong agar program Listrik Masuk Desa (Lisdes) demi mewujudkan target Jabar Caang harus segera tuntas. Mudah-mudahan 2022 mendatang, seluruh rumah di Jawa Barat sudah mendapatkan pelayanan listrik,” harap anggota DPRD Jabar dari daerah pemilihan Kabupaten Bandung ini.

Pasokan listrik yang merata dapat membuat masyarakat desa menikmati kemudahan yang sama dengan masyarakat yang hidup di perkotaan.

Previous page 1 2