BeritaNASIONAL

Pendaki Asal Brasil Tewas di Rinjani, Tim SAR Evakuasi dari Kedalaman 600 Meter

Setelah dilakukan upaya pencarian, tim SAR gabungan berhasil menemukan korban pada Senin (23/6) pukul 07.05 WITA. Korban ditemukan sekitar 500 meter dari lokasi awal terjatuh, di area yang didominasi medan pasir dan bebatuan.

“Survivor berhasil ditemukan oleh tim SAR gabungan menggunakan bantuan drone thermal,” ujar Kepala Kantor SAR Mataram, Muhamad Hariyadi.

Previous page 1 2