ADIKARYA PARLEMENDPRD JABAR

Hj Elin Suharliah Sebut BUMDes Salah Satu Instrumen Penting Dalam Pembangunan Ekonomi Desa

ADIKARYA PARLEMEN

HASANAH.ID – Kinerja pemerintah dan dampak kebijakan terhadap masyarakat merupakan bagian integral dari tugas DPRD untuk evaluasi. Hal ini diperlukan peran DPRD dalam melakukan pengawasan terhadap penyelenggaraan pemerintahan di berbagai tingkatan, termasuk pemerintah provinsi, kabupaten, dan desa.

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Hj Elin Suharliah, mengatakan bahwa monitoring dan evaluasi yang kami lakukan berfungsi sebagai dasar untuk meningkatkan kualitas pelayanan pemerintah dan menyesuaikan kebijakan agar lebih tepat sasaran.

Elin juga menambahkan bahwa melalui proses monitoring yang rutin, DPRD berupaya memastikan bahwa pemerintah dapat menjalankan tugasnya dengan efisien, transparan, dan akuntabel.

Hal ini bertujuan untuk memastikan bahwa kebijakan yang diambil dapat memberikan manfaat yang maksimal bagi masyarakat.

“DPRD berkomitmen untuk bekerja sama dengan pemerintah dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat dan memastikan bahwa setiap keputusan yang diambil berdasarkan pertimbangan yang matang dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat,” tuturnya. Rabu (10/7/2024)

1 2 3Next page
Back to top button

Adblock Detected

Mohon Untuk Menonaktifkan Adblock