PEMPROV JABAR

Adanya Potensi Hutan Wisata Di Jabar, Pemprov Jabar Di Dorong Kelola Hutan Wisata

Sementara itu, Kepala Bidang Pengelolaan dan Pemanfaatan Kawasan Hutan Dinas Kehutanan Provinsi Jabar, Budi Mulia mengatakan ada tiga aspek yang perlu diperhatikan dalam pengelolaan hutan.

“Yaitu ekologi, sosial budaya, dan ekonomi. Ketiganya harus seimbang,” katanya.

Di sisi lain, Peneliti Kehutanan dari Universitas Winaya Mukti (UNWIM), Yudi Rismajadi, mengatakan selain punya hutan yang luas, Jabar juga memiliki Daerah Aliran Sungai (DAS) yang besar.

“Belum lagi waduk yang menjadi penyangga kebutuhan air,” papar Yudi.

Previous page 1 2 3
Back to top button

Adblock Detected

Mohon Untuk Menonaktifkan Adblock