Setelah sterilisasi dilakukan, kucing jantan harus dirawat dalam kurun waktu 1-2 hari. Sedangkan kucing betina dirawat sekitar 3-5 hari sampai jahitan bekas operasi mengering.
Tujuan dari sterilisasi ini, kata dia, untuk mencegah overpopulasi kucing liar.
Tak hanya itu, langkah tersebut juga dapat menurunkan risiko penyakit pada kucing. Diantaranya seperti kanker ovarium dan kanker serviks.*** (Gilang)
1 2











