Oleh sebab itu, jika Anda ingin berhemat selama Ramadan, sebaiknya hindari membeli makanan dalam jumlah berlebihan untuk sahur dan berbuka. Selain berhemat dalam membeli makanan, Anda bisa mempertimbangkan kebutuhan yang lebih penting dan mendesak terlebih dahulu.
Baca Juga: PP Muhammadiyah Tetapkan Awal Ramadan pada 1 Maret 2025
Hindari pembelian barang yang tidak diperlukan, apalagi jika akan digunakan hanya sementara dan tidak bersifat jangka panjang.
Agar pengeluaran tetap terkendali dan sesuai dengan anggaran, Anda bisa mengikuti cara-cara yang sudah dibahas di atas tadi. Tentunya penting untuk memiliki perencanaan keuangan yang matang selama Ramadan.***