Daftar Airdrop Crypto Gratis Akhir 2024: Proyek Memecoin Masih Hype?

Warden Protocol ($WARD)
Warden Protocol adalah platform Ethereum yang mengubah cara pertukaran data AI dengan keamanan terdesentralisasi. Dengan 300 pemenang yang masing-masing menerima 2.000 $WARD, airdrop ini berakhir pada 21 Desember 2024.
Oracl3.ai ($ORACL3)
Oracl3.ai menggabungkan AI dengan Ethereum untuk integrasi data yang mulus pada aplikasi terdesentralisasi (dApps). Airdrop ini menawarkan 5.000 $ORACL3 kepada 100 pemenang hingga 21 Desember 2024.
Cara Mengikuti Airdrop Crypto
Mengikuti airdrop crypto relatif mudah. Kamu hanya perlu mengunjungi situs resmi proyek crypto, mengikuti langkah-langkah seperti bergabung dengan grup Telegram, follow akun media sosial, atau menyelesaikan tugas tertentu.
Pastikan Kamu memenuhi semua persyaratan sebelum batas waktu yang ditentukan. Meskipun menawarkan keuntungan, penting untuk berhati-hati terhadap potensi penipuan. Pastikan Kamu hanya mengikuti airdrop dari sumber terpercaya.
Kesimpulan
Dalam sejarah sepanjang 2024, banyak proyek crypto menghadirkan berbagai peluang menarik melalui memecoin dan airdrop crypto gratis.







