Berita

Desa Kertawangi Gelar Milangkala Desa Ke 47, Steve Ewon Apresiasi Dukungan PT Biofarma

“Kami mewakili masyarakat Kertawangi mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada PT Bio Farma (Persero). Bantuan ini sangat berarti bagi kami dan menjadi motivasi untuk terus berkembang,” ujar Kepala Desa Kertawangi.

Sementara, Ketua Panitia HUT, Rusmawan juga menyampaikan apresiasi yang sama.

“Dukungan PT Bio Farma mencerminkan kepedulian terhadap kemajuan desa. Semoga kolaborasi ini bisa menjadi motivasi untuk terus berkembang, terselenggara dengan lebih meriah dan bermanfaat. Kami berharap kerja sama ini dapat terus terjalin demi kemajuan Desa Kertawangi.” Ucap Rusmawan. (Uwo-)**

Previous page 1 2 3