ADIKARYA PARLEMENBerita

DPRD Jabar Iis Turniasih Gelar Sosialisasi Sketsa Empat Pilar Kebangsaan Di Kabupaten Karawang

“Sebagai negara yang besar dan kepulauan memiliki salah satu karakteristik kemajemukan, yaitu suku, budaya, dan agama. Untuk itu, perlu kesadaran bersama atas anugerah keberagaman tersebut yang dibungkus dalam empat pilar kebangsaan. Hal ini bisa dipraktikkan melalui masyarakat dengan agenda sosialisasi seperti ini,” kata Iis.

Selain mampu memaknai dari empat pilar tersebut, selanjutnya Iis mengajak untuk mengaplikasikan empat pilar tersebut dalam kehidupan dan sehari-hari.

Menurutnya, semangat empat pilar kebangsaan terus menjadi konsen dan perhatian untuk membangun Indonesia.

Karena itu, dia mengajak seluruh masyarakat untuk komitmen mengamalkan empat pilar kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari.

Ia berharap dari peserta yang mengikuti sosialisasi empat pilar kebangsaan ini dapat membantu menyosialisasikan kembali kepada masyarakat di lingkungannya sendiri.***

Previous page 1 2
Back to top button

Adblock Detected

Mohon Untuk Menonaktifkan Adblock