“Bencana alam tidak bisa sepenuhnya dihindari, tetapi dengan persiapan dan langkah mitigasi yang tepat, kita dapat meminimalkan dampaknya. Saya harap seluruh pihak, baik pemerintah, komunitas, maupun masyarakat, terus bersinergi untuk menciptakan ketahanan yang lebih baik terhadap fenomena cuaca ekstrem ini,” pungkasnya.
Page 3 of 3