BeritaJABARLOKALISTIK
Hilang 5 Hari di Gunung Guntur, Ada Cerita Yang Bikin Bulu Kuduk Merinding

Alam mengatakan, kondisi anaknya memang lemas karena tak makan selama beberapa hari. Namun, lanjut Alam, kondisinya Ghibran sehat.
“Alhamdulillah, perjuangan semua telah membuahkan hasil, selama lima hari lebih, kami dengan hati berdebar-debar, akhirnya Ghibran bisa ditemukan kembali,” kata Alam.







