
“Kader PDI Perjuangan harus terus bergerak di tengah rakyat, harus peka mengidentifikasi permasalahan khususnya di Kota Bandung. Aspirasi rakyat harus diperjuangkan oleh partai politik melalui petugasnya di legislatif, di semua tingkatan baik DPRD kabupaten, DPRD provinsi maupun DPR RI dalam reses,” pungkasnya.





