Gempa Guncang Jatim
Gempa Guncang Jatim, NTB, dan Papua pada 7 Mei 2025: Ini Data Magnitudo dan Lokasinya
- calendar_month Rabu, 7 Mei 2025
- visibility 50
- 0Komentar
HASANAH.ID, NASIONAL – Gempa bumi mengguncang Jatim, NTB, dan Papua pada Rabu, (7/5/2025). Hal ini disampaikan oleh BMKG di akun @infobmkg di X (sebelumnya Twitter) sesaat setelah gempa terjadi. Kekuataan dan kedalaman gempa di setiap wilayah berbeda dan hal ini diutarakan pada unggahan terbaru BMKG dalam data gempa yang lebih detail yang belum terangkum. […]
