BeritaLOKALISTIK

Ternyata, Jembatan Gantung Terpanjang di Asia Tenggara Ada di Sukabumi

Ada juga bebatuan besar dekat air terjun yang kerap dimanfaatkan oleh wisatawan untuk berfoto-foto.

  1. Kemah dekat air terjun

Bagi wisatawan yang masih ingin menikmati keindahan Situ Gunung, pihak tempat wisata menyediakan lima area berkemah. Salah satunya terletak di sekitar Curug Sawer.

Untuk menuju area berkemah, kamu bisa berjalan memutar ke arah Curug Sawer. Sementara cara lain adalah memotong jalan melalui jembatan gantung.

Jika ingin menjelajahi area Situ Gunung, kamu bisa coba berjalan dari gerbang masuk menuju lokasi kemah melalui jalan berbatu yang menanjak dan menurun dengan jarak sekitar 3 km.

Kendati harus melewati medan yang cukup berat, pemandangan yang ditawarkan mungkin akan membuatmu lupa akan rasa lelah tersebut.**

Previous page 1 2 3
Back to top button

Adblock Detected

Mohon Untuk Menonaktifkan Adblock