‘Aku adalah surah yang tidak diawali Basmalah. Tebak siapakah aku?’ (Jawaban: Surah At-Taubah). Peserta dapat menjawab secara individua tau berdiskusi dengan kelompok.
Selain menyenangkan, permainan teka-teki Islami dapat membantu peserta memahami konsep agama dengan cara yang kreatif. Jangan lupa variasikan tingkat kesulitan sesuai usia peserta agar semua bisa terlibat.
Nah itulah 3 rekomendasi permainan untuk pesantren kilat yang seru banget diterapkan selama Ramadan, Dari ketiganya kira-kira Anda akan memainkan yang mana saat pesantren kilat nanti? ***