Karding tak merinci secara spesifik tema apa yang didalami oleh Ma’ruf jelang debat cawapres. Politisi PKB ini hanya menyampaikan keyakinan bahwa Ma’ruf akan menang dalam debat melawan Sandiaga.
Ma’ruf juga disebutkan bakal mempertajam program anyar yang ditawarkan oleh pasangannya, Jokowi. Juru Bicara TKN, Arya Sinulingga bahkan mengklaim akan ada program baru yang dijanjikan Ma’ruf dalam debat cawapres mendatang.
Page 1 of 2