Pilpres 2019

  • Berita

    Semua Komisioner KPU Akan Hadir di MK

    JAKARTA – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman menyampaikan persiapan terakhir menjelang sidang pendahuluan sengketa Pilpres 2019 yang diajukan tim hukum Prabowo Subianto-Sandiaga Uno di Mahkamah Kontitusi (MK) hari ini. Arief menuturkan, jawaban dan alat bukti KPU sudah diserahkan lembaganya ke MK beberapa waktu lalu. “Kami juga sudah membahas hal-hal pokok apa saja yang harus dijelaskan oleh siapa gitu kan,”…

    Read More »
  • POLITIK

    Ketua KPU: Lebih Banyak Ancaman di Pemilu 2019 Dibanding 2014

    JAKARTA – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU), Arief Budiman mengaku tak merasa khawatir dengan adanya ancaman terhadap para Komisioner KPU terutama anggota keluarganya. Pasalnya, di rumah masing-masing keluarga anggota KPU telah ditempatkan petugas keamanan dari aparat kepolisian. Arief pun mengaku keluarganya tak pernah mengeluh tentang adanya ancaman tersebut. “Keluarga saya sudah terbiasa. Kadang dia ikut merespons, kadang dia diam saja,” ujar…

    Read More »
  • POLITIK

    KPU Berharap Bangsa Ini Bisa Rekonsiliasi Setelah Hari Raya Idul Fitri

    JAKARTA – Bulan suci Ramadhan tinggal beberapa hari lagi akan berakhir. Seluruh umat Muslim maupun bangsa Indonesia sudah mulai mempersiapkan diri untuk menyambut Idul Fitri, serta melakukan mudik. Menjelang Lebaran ini, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman berharap, Ramadhan yang akan berakhir ini, menjadi momentum memperkuat tali silaturahim dan persatuan anak bangsa. Terlebih, polarisasi terjadi di masyarakat pasca-pemilu 17 April…

    Read More »
  • POLITIK

    Tuduhan Curang, Erick Thohir: Bagaimana Caranya?

    HASANAH.ID – Ketua Tim Kampanye Nasional Jokowi – Ma’ruf Amin, Erick Thohir, masih heran terhadap tuduhan penantang yang menyatakan telah terjadi kecurangan pemilu. Tuduhan yang disebut terstruktur, sistematis dan masif itu dinilainya tidak berdasar. Ia meminta, tuduhan kecurangan itu dibuktikan. “Kalau kita bisa, kecurangan secara masif bagaimana caranya?” Kata Erick saat ditemui di kawasan Jakarta Selatan, Jakarta, Jumat 24 Mei 2019.…

    Read More »
  • NASIONAL

    Pengamat Politik: Indikasi Pemilu 2019 Curang Menguat karena Digugat Semua Peserta

    JAKARTA – Pemerhati Politik, Pemilu, dan Kenegaraan, Said Salahudin mengatakan bahwa banyak pihak selama ini menepis adanya dugaan kecurangan Pemilu 2019. Said menambahkan, setiap kali isu kecurangan disuarakan, maka pihak yang menyuarakan isu tersebut akan dituding tengah berusaha mendelegitimasi KPU. Faktanya, kata dia, semua Peserta Pemilu kini justru mendalilkan Pemilu 2019 berlangsung secara tidak jujur dan tidak adil alias curang. Hal…

    Read More »
  • POLITIK

    TKN Yakin Status Tersangka Mustofa Berdasarkan Bukti Materiil Kuat

    JAKARTA – Anggota Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga S Uno, Mustofa Nahrawardaya telah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan penyebaran informasi hoaks terkait kerusuhan 22 Mei. Mustofa diamankan Polisi di Rumahnya Minggu (26/5) pagi. Proses penangkapan dan penetepan tersangka pria yang juga dikenal aktif di media sosial ini pun menuai komentar dari Sekretaris Tim Kampanya Nasional (TKN) pasangan nomor urut 01,…

    Read More »
  • Berita

    Perludem Ungkap Susahnya Membuktikan Kecurangan Pilpres TSM

    JAKARTA – Direktur Eksekutif Perludem Titi Anggraini mengungkapkan bukan sesuatu yang mudah untuk membuktikan kecurangan terstruktur, sistematis, masif (TSM) pada Pemilu 2019 ini. Karena menurutnya, Pilpres dan Pileg 2019 dilakukan melalui banyak tahapan. “Bahkan meskipun kuasa hukum dari 02 (Prabowo-Sandi) itu Pak Bambang Widjojanto, pembuktian TSM itu rumit,” ujar Titi dalam diskusi Polemik MNC Trijaya FM bertajuk “MK adalah Koentji” di…

    Read More »
  • POLITIK

    Kerusuhan 22 Mei Disebut Mirip Tahun 98, Habibie: Its Not True

    HASANAH.ID – Presiden ke-3 RI BJ Habibie tidak sependapat bahwa aksi kerusuhan 22 Mei 2019 lalu disamakan dengan kerusuhan 1998.  Saat itu, Habibie menjadi presiden menggantikan Soeharto yang lengser. “Kalau disamakan dengan keadaan waktu tahun 98, its not true,” kata Habibie, di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat, 24 Mei 2019. Banyak informasi yang dia terima, memanasnya kondisi politik lantaran calonnya hanya dua. Menurut…

    Read More »
  • Berita

    Bukan kecurangan, Kubu Prabowo-Sandi justru soroti korupsi politik

    Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menunjuk Bambang Widjojanto sebagai ketua tim hukum gugatan sengketa pemilu ke Mahkamah Konstitusi (MK). Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) itu ditunjuk bersama tujuh orang lainnya secara langsung oleh Prabowo-Sandi. Penunjukkan delapan orang tim hukum itu tertuang dalam surat kuasa yang ditandatangani langsung oleh Prabowo dan Sandi. Delapan kuasa hukum itu antara lain Bambang Widjojanto, Denny…

    Read More »
  • POLITIK

    Yusril Ihza Pimpin Tim Hukum Jokowi-Ma’ruf Hadapi Gugatan di MK

    JAKARTA – Direktur Hukum dan Advokasi Tim Kampanye Nasional (TKN) pasangan nomor urut 01, Joko Widodo (Jokowi)-KH Ma’ruf Amin, Ade Irfan Pulungan mengaku, pihaknya siap jika pihak Badan Pemenangan Nasional (BPN) 02, Prabowo Subianto-Sandiaga S Uno melakukan gugatan Pilpres 2019 ke Mahkamah Konstitusi (MK). Hal demikian disampaikan Irfan dalam jumpa pers di Rumah Cemara, Menteng, Jakarta, Kamis 23 Mei 2019. Menurut…

    Read More »
Back to top button