Menyoroti hal tersebut, Waras mengungkapkan disiplin masyarakat mulai menurun sejak pemberlakuan new normal atau AKB. Padahal, masyarakat boleh beraktifitas di ruang publik, tetapi bukan berarti virus corona sudah hilang.
“Fungsinya sosialisasi, bagaimana masyarakat harus menerapkan AKB lantaran harus hidup berdampingan dengan covid-19 hingga vaksin ditemukan. Tetap ikuti prosedur kesehatan seperti gunakan masker, jaga jarak dan rajin cuci tangan,” pungkasnya. Kus
Page 2 of 2