ADIKARYA PARLEMENBerita
DPRD Jabar Weni Dwi Aprianti Tinjau Progres Pembangunan Masjid Al-Kamil Jatigede Kabupaten Sumedang

Hal penting lainnya menurut Weni, efek dari pembangunan ini menjadi pemicu peningkatan ekonomi masyarakat sekitarnya.
“Harapannya semoga masjid ini bisa segera difungsikan, sehingga wisatawan selain menikmati pemandangan juga bisa melaksanakan ibadah salat di masjid, hal penting lainnya sebagai destinasi wisata tentu menjadi pemicu peningkatan ekonomi masyarakat sekitarnya,” tukasnya.***