BANDUNGBeritaDPRD KOTA BANDUNG
DPRD Kota Bandung Menandatangani Tuntutan Mengenai Memberantas Kemiskinan dan Kelaparan Oleh KPJ

Andri menegaskan akan memperjuangkan yang dituntut oleh KPJ yaitu memberantas kemiskinan dan kelaparan sebagai fokus utama. Tuntutan tersebut akan menjadi kajian serta kebijakan yang akan dikeluarkan oleh DPRD Kota Bandung.
Ia akan melakukan diskusi lebih lanjut bersama Cepi mengenai hak yang akan Ia tanda tangani mengenai tuntutan. Ia harap bukan hanya KPJ saja tetapi masyarakat Kota Bandung dapat mengawal isu penting ini.
“Saya akan tanda tangan ini dan untuk kemudian, nanti kita akan kawal bersama,” tegas Andri.