ADIKARYA PARLEMENBeritaDPRD JABAR

Iis Turniasih Ungkap Pentingnya Percepatan Pembangunan Embung dan Normalisasi Sungai Guna Antisipasi Bencana Banjir

Meski demikian, Iis mengapresiasi langkah Pemerintah Kabupaten Karawang yang telah melakukan normalisasi irigasi dan menertibkan bangunan liar di sekitar saluran irigasi untuk mengatasi masalah kekeringan sawah saat kemarau dan banjir saat musim hujan.

Menurut Iis, pembangunan embung penting nantinya akan memiliki banyak fungsi. Selain untuk serapan air ketika hujan deras, juga untuk menyimpan air saat kemarau, sehingga bisa dimanfaatkan untuk mengairi sawah saat kemarau.

“Mudah-mudahan dari kejadian banjir kemarin, pemerintah provinsi segera memprioritaskan dalam penanganannya jangan sampai berlarut-larut,seperti pembangunan embung-embung serta normalisasi sungai, apalagi ancaman banjir selain merusak sawah juga mengancam jiwa manusia,” Tukasnya.***

Previous page 1 2
Back to top button

Adblock Detected

Mohon Untuk Menonaktifkan Adblock