ADIKARYA PARLEMENBerita

Kembali Gelar Reses II tahun Sidang 2023-2024 Weni Dwi Aprianti Serap Aspirasi Masyarakat Di Desa Padaluyu

“Hal umum yang selalu dibahas dalam reses masih didominasi persoalan infrastruktur desa hingga tanggungjawab yang dikelola oleh pemerintah provinsi, dalam rangka perbaikan kualitas konektifitas infrastruktur yang baik demi keberlangsungan perekonomian masyarakat guna mendukung program pemerintah Desa agar bisa lebih maju,” jelasnya.

Meski demikian, lanjut Weni, hasil pembahasan dan aspirasi tersebut akan dipertanggungjawabkan secara politis dihadapan konstituennya.

“Sebagai pertanggungjawaban moral dan politis tentunya hasil pembahasan dalam setiap reses adalah bentuk perwujudan perwakilan rakyat menjadi program pemerintah,” tukasnya.

Turut hadir dalam agenda Reses tersebut, sejumlah pengurus PAC PDI Perjuangan perwakilan, jajaran pengurus Ranting dan Tokoh Masyarakat yang ada di Kecamatan Tanggeung.

Foto Bersama: Weni Dwi Aprianti bersam masyarakat Desa Padaluyu, Kecamatan Tanggeung, Kabupaten Cianjur Senin 22 Januari 2024.
Foto Bersama: Weni Dwi Aprianti bersam masyarakat Desa Padaluyu, Kecamatan Tanggeung, Kabupaten Cianjur Senin 22 Januari 2024.

Previous page 1 2 3Next page
Back to top button