ADIKARYA PARLEMENBerita

Kembali Gelar Reses II tahun Sidang 2023-2024 Weni Dwi Aprianti Serap Aspirasi Masyarakat Di Desa Padaluyu

Selanjutnya, akhir dalam Reses, Weni berkesempatan lakukan koordinasi dan konsolidasi khusus bersama pengurus PAC PDI Perjuangan Kecamatan Tangeung untuk mendukung Calon Presiden Ganjar Pranowo berikut program kerjanya.

“Tentu saja sebagai kader PDI Perjuangan, kami terus mengkampanyekan program calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo berikut program kerjanya seperti KTP Sakti,” imbuhnya.

Weni pun tak lupa menyiapkan bagaimana kesiapannya agar bisa mendapat suara terbanyak untuk PDI Perjuangan khususnya di Kabupaten Cianjur.***

Previous page 1 2 3
Back to top button