“Rapat minggu depan di Kementerian PUPR akan membahas agar normalisasi dan pelebaran sungai tidak lagi terhambat oleh sertifikasi lahan yang diperoleh melalui girik atau sejenisnya,” tutur Dedi.
Selain itu, ia berencana berdiskusi langsung dengan Menteri ATR/BPN untuk membahas persoalan tata ruang dan kepemilikan lahan di sepanjang bantaran sungai.
Page 3 of 3