Breaking News
Trending Tags
Beranda » JABAR » Simak, Ini Link Pendaftaran Calon Anggota KPU Jabar 2023 – 2028

Simak, Ini Link Pendaftaran Calon Anggota KPU Jabar 2023 – 2028

  • account_circle Bobby Suryo
  • calendar_month Senin, 15 Mei 2023
  • visibility 60
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Hasanah.id – Tim Seleksi yang dipimpin oleh Ketua Fauzan Ali Rasyid telah mengumumkan bahwa tahapan pendaftaran calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat Periode 2023-2028 telah dimulai pada hari Senin, 15 Mei 2023. Dalam konferensi pers yang diadakan pada Senin (15/5/2023), Ketua Tim Seleksi tersebut menjelaskan bahwa proses pendaftaran untuk calon anggota KPU Provinsi Jawa Barat akan berlangsung mulai dari tanggal 15 Mei hingga 26 Mei 2023.

Adapun Tim Seleksi Calon Anggota KPU Jawa Barat Periode 2023-2028, terdiri dari lima orang, yaitu

  1. Prof Dr Faustan Ali Rasyid, MS, selaku Ketua Tim Seleksi
  2. R. Widya Setiabudi Sumadinata, selaku Sekretaris Tim Seleks
  3. Dr. Aceng Hidayat, MT. selaku Anggota Tim Seleksi
  4. K.H.Aziz Hakim Syserozice, selaku Anggota Tim Seleksi
  5. Dena Widyawan M.Pd. selaku Anggota Tim Seleksi

Selanjutnya, inilah rangkaian tahapan seleksi calon anggota KPU Provinsi Jawa Barat Periode 2022-2023

  1. Pengumuman pendaftaran dimulai dari tanggal 15 Mei hingga tanggal 21 Mei 2023
  2. Pendaftaran dimulai dari tanggal 15 Mei hingga 26 Mei 2023
  3. Penelitian admnistrasi 15 Mei hingga 2 Juni 2023
  4. Perpanjangan pendaftaran dari tanggal 27 Mei hingga 1 Juni 2023
  5. Penetapan hasil penelitian administrasi tanggal 3 Juni 2023
  6. Pengumuman hasil penelitian administrasi dari tanggal 4 – 6 Juni 2023
  7. Seleksi tertulis dan tes psikologis dari tanggal 7 Juni hingga 14 Juni 2023
  8. Penetapan hasil seleksi tetulis dan tes psikologis dari tanggal 15 – 16 Juni 2023
  9. Pengumuman hasil seleksi tertulis dan tes psikologis, tanggal 17-18 Juni 2023
  10. Masukan dan tanggapan masyarakat, tanggal 17 – 23 Juni 2023
  11. Tes kesehatan, tanggal 18 – 24 Juni 2023
  12. Wawancara, dari tanggal 23-27 Juni 2023
  13. Penetapan hasil tes kesehatan dan wawancara, 28-29 Juni 2023
  14. Pengumuman hasil seleksi Anggota KPU Provinsi, 29-30 Juni 2023
  15. Penyampaian nama calon anggota KPU Provinsi, dari tanggal 29 Juni sampai 1 Juli 2023

Dukumen yang harus disiapkan sebagai kelengkapan persyaratan calon anggota KPU Provinsi Jawa Barat Periode 2023-2028

  • Surat pendaftaran sebagai calon anggota KPU Provinsi
  • Daftar riwayat hidup
  • Fotokopi Kartu Tanda Kependudukan Elektronik
  • Fotokopi ijazah strata 1 (S1) atau ijazah terakhir
  • Pas photo ukuran 4x 5 sebanyak 6 lembar
  • Surat pernyataan untuk pemenuhan persyaratan
  • Surat keterangan sehat jasmani dan rohani dan surat keterangan bebas dari penyalahgunaan narkotika berdasarkan hasil pemeriksaan dari rumah sakit pemerintah
  • Surat keputusan pemberhentian dari jabatan politik, jabatan di pemerintahan, dan/atau badan usaha milik negara /badan usaha milik daerah
  • Surat keterangan dari Pengadilan Negeri di wilayah hukum sesuai dengan domisili calon anggota KPU Provinsi yang menerangkan bahwa tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara 5 (lima) tahun atau lebih
  • Surat keterangan dari pengurus partai politikbahwa yang bersangkutan tidak lagi menjadi anggota partai politik dalam jangka waktu 5 (lima) tahun terakhir.
  • Surat izin dari pejabat pembina kepegawaian bagi aparatur sipil negara yang akan mengikuti Seleksi.

Pengumuman Persyaratan  

Kantor Sekretariat Tim Seleksi

Hotel Newton Bandung

Jl. L.L. RE. Martadinata No. 223, Merdeka,

Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat 40114

Informasi

  • Penulis: Bobby Suryo

Rekomendasi Untuk Anda

  • Banyak Minimarket di Kota Bandung Belum Memiliki Izin Meski Sudah Diberikan Moratorium

    Banyak Minimarket di Kota Bandung Belum Memiliki Izin Meski Sudah Diberikan Moratorium

    • calendar_month Jumat, 20 Mar 2020
    • account_circle kusnadi
    • visibility 193
    • 0Komentar

    Hasanah.id– Meski keberadaan minimarket di Kota Bandung diberikan kebijakan moratorium. Tapi keberadaan minimarket di Kota Bandung sejauh ini penataannya berjalan ditempat. Sebab, masiih banyak minimarket yang belum mengurus perizinannya. Kepala Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Bandung Ronny Ahmad Nurudin mengatakan,  keberadaan minimarket di Kota Bandung saat ini sebanyak 566 unit. sedang […]

  • 50 Anggota DPRD Kota Bandung terpilih Untuk Periode 2024-2029 Resmi di Lantik

    50 Anggota DPRD Kota Bandung terpilih Untuk Periode 2024-2029 Resmi di Lantik

    • calendar_month Selasa, 6 Agt 2024
    • account_circle Hasanah 011
    • visibility 36
    • 0Komentar

    HASANAH.ID, BANDUNG – Sebanyak 50 anggota legislatif terpilih pada Pemilu 2024 secara resmi dilantik dan diambil sumpahnya menjadi anggota DPRD Kota Bandung dengan masa jabatan 2024-2029, di Gedung DPRD Kota Bandung, pada Senin 5 Agustus 2024. Pelantikan 50 anggota DPRD terpilih dilaksanakan pada rapat paripurna di gedung DPRD Kota Bandung. Prosesi pengucapan sumpah ini dipimpin […]

  • Tidak Hanya Anak Sekolah, KDM Rencanakan Guru dan Pegawai Malas Masuk Barak

    Tidak Hanya Anak Sekolah, KDM Rencanakan Guru dan Pegawai Malas Masuk Barak

    • calendar_month Jumat, 9 Mei 2025
    • account_circle Hasanah 011
    • visibility 27
    • 0Komentar

    HASANAH.ID, SUMEDANG – Selain mengirimkan anak sekolah untuk mengikuti Penguatan Karakter dan Bela Negara di barak militer, Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi yang biasa disapa KDM juga akan mengirimkan guru dan pegawai yang malas untuk dilakukan pembinaan. Hal itu diungkapkan Gubernur saat mengunjungi Makodim 0610 Sumedang guna meninjau kegiatan Penguatan Karakter dan Bela Negara bagi […]

  • Wakil Ketua DPRD Jawa Barat, Dr. Hj. Ineu Purwadewi Sundari, S.Sos., M.M

    Ineu Purwadewi Sampaikan Selamat Kepada Pemprov Jabar yang Telah Memperoleh Opini WTP Ke 13

    • calendar_month Rabu, 22 Mei 2024
    • account_circle Unggung Rispurwo
    • visibility 66
    • 0Komentar

    HASANAH.ID – BANDUNG. Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Dr.Hj. Ineu Purwadewi Sundari, S.Sos., M.M menyampaikan Selamat dan sukses kepada Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) kembali mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Provinsi Jabar Tahun Anggaran 2023. Sebelumnya, BPK menyampaikan laporan hasil pemeriksaan […]

  • Kolaborasi Maxy Academy & ISI Padang Panjang: Mempersiapkan Talenta Siap Kerja di Era Digital

    Kolaborasi Maxy Academy & ISI Padang Panjang: Mempersiapkan Talenta Siap Kerja di Era Digital

    • calendar_month Kamis, 3 Okt 2024
    • account_circle vritimes com
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Jakarta, Indonesia — Maxy Academy, salah satu startup edutech di Indonesia, mengumumkan kolaborasi strategis dengan Institut Seni Indonesia (ISI) Padang Panjang. Tujuan utama dari kolaborasi ini adalah untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia, terutama di bidang desain dan pemasaran digital sebagai upaya untuk memenuhi kebutuhan talenta digital Indonesia, serta membuka akses bagi mahasiswa dari berbagai […]

  • Abdy Yuhana Serap Aspirasi Mahasiswa Terkait Kebutuhan Masyarakat di Subang

    Abdy Yuhana Serap Aspirasi Mahasiswa Terkait Kebutuhan Masyarakat di Subang

    • calendar_month Senin, 4 Sep 2023
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Bertempat di Desa Sukamandi, Masagi, Kabupaten Subang, anggota DPRD Jabar, Dr. H. Abdy Yuhana, SH., MH., menyerap aspirasi mahasiswa peserta program Perguruan Tinggi Mandiri Membangun Desa (PTM2D) LLDIKTI IV, Minggu 3 September 2023. Pada kesempatan tersebut, mahasiswa menyampaikan bahwa di Desa Sukamandi, masih diperlukan perpustakaan bagi masyarakat, terutama untuk anak-anak dan pelajar. Menanggapi […]

expand_less
Skip to toolbar