Breaking News
Trending Tags
Beranda » Berita » 24 Desember 2025 Bukan Tanggal Merah, Ini Jadwal Libur Natal

24 Desember 2025 Bukan Tanggal Merah, Ini Jadwal Libur Natal

  • account_circle Hasanah 014
  • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
  • visibility 92
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Hasanah.id – Umat Kristiani di seluruh dunia akan merayakan Natal dua hari lagi. Pemerintah menetapkan tanggal 25 Desember 2025 sebagai hari libur nasional peringatan Kelahiran Yesus Kristus, disusul cuti bersama pada 26 Desember 2025.

Namun, tanggal 24 Desember 2025 yang jatuh pada hari Rabu tidak termasuk tanggal merah. Berdasarkan keputusan Surat Keputusan Bersama (SKB) Tiga Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2025, tidak ada peringatan atau hari besar nasional pada tanggal tersebut.

Dengan demikian, libur Natal 2025 resmi berlangsung mulai Kamis, 25 Desember 2025 hingga Minggu, 28 Desember 2025, karena berlanjut dengan akhir pekan. Periode ini memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk menikmati libur panjang atau long weekend menjelang akhir tahun.

Adapun rincian jadwal libur Natal 2025 adalah sebagai berikut:

  • Kamis, 25 Desember 2025: Libur Nasional Kelahiran Yesus Kristus (Natal)

  • Jumat, 26 Desember 2025: Cuti Bersama Natal

  • Sabtu, 27 Desember 2025: Libur Akhir Pekan

  • Minggu, 28 Desember 2025: Libur Akhir Pekan

Beberapa hari setelahnya, masyarakat juga akan menikmati libur Tahun Baru 2026 yang jatuh pada Kamis, 1 Januari 2026. Agar libur terasa lebih panjang, pekerja disarankan memanfaatkan jatah cuti tahunan di antara tanggal kerja sebelum dan sesudah perayaan Tahun Baru.

  • Penulis: Hasanah 014

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota DPRD Jabar Hj Elin Suharliah : Diperlukan Dukungan Pemprov Agar BUMDes Bisa Berkembang

    Anggota DPRD Jabar Hj Elin Suharliah : Diperlukan Dukungan Pemprov Agar BUMDes Bisa Berkembang

    • calendar_month Senin, 8 Mei 2023
    • account_circle kusnadi
    • visibility 51
    • 0Komentar

    ADIKARYA PARLEMEN HASANAH.ID, KBB – Sebagai Anggota DPRD memiliki tugas pokok dan fungsi, salah satu fungsi DPRD yaitu melakukan pengawasan terhadap penyelenggaraan pemerintahan, baik pemerintah provinsi, pemerintah kabupaten dan pemerintahan desa. Hal tersebut disampaikan Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Hj Elin Suharliah. Ia mengatakan salah satu tugasnya adalah mengevaluasi program gubernur di desa-desa, antara lain […]

  • Cucu Sugyati Dorong Revitalisasi Saluran Irigasi untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian

    Cucu Sugyati Dorong Revitalisasi Saluran Irigasi untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian

    • calendar_month Sabtu, 15 Jun 2024
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 67
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Anggota DPRD Jawa Barat, Dr. Hj. Cucu Sugyati, SE, MM, mendorong pemerintah daerah untuk segera melakukan revitalisasi saluran irigasi di berbagai wilayah pertanian. Menurutnya, langkah ini sangat penting guna meningkatkan produktivitas pertanian dan kesejahteraan para petani. “Saluran irigasi yang baik adalah kunci utama dalam memastikan pasokan air yang cukup untuk lahan pertanian. Saat […]

  • DPRD Jabar Hj. Iis Turniasih Sebut Infrastruktur Adalah Kunci Penting Kejar Target Pertumbuhan Ekonomi

    DPRD Jabar Hj. Iis Turniasih Sebut Infrastruktur Adalah Kunci Penting Kejar Target Pertumbuhan Ekonomi

    • calendar_month Rabu, 16 Feb 2022
    • account_circle Unggung Rispurwo
    • visibility 83
    • 0Komentar

    ADHIKARYA PARLEMEN HASANAH.ID – Target pertumbuhan ekonomi Jawa Barat seiring program yang diamanatkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) harus menjadi perhatian dan tanggung jawab bersama. Anggota Komisi IV DPRD Jabar Hj. Iis Turniasih mengungkapkan, pembangunan infrastruktur menjadi kunci penting dalam mengejar target tersebut dalam beberapa tahun kedepan. “Kita tetap harus Optimisme dan fokus […]

  • Berita Terbaru Hari Ini: Tiket Pesawat Mahal Tapi Maskapai Rugi. Operasionalnya Kacau!

    Berita Terbaru Hari Ini: Tiket Pesawat Mahal Tapi Maskapai Rugi. Operasionalnya Kacau!

    • calendar_month Senin, 22 Jul 2024
    • account_circle vritimes com
    • visibility 82
    • 0Komentar

    Sering jadi bahan sambat traveler, tiket pesawat lokal lebih mahal dari internasional. Benarkah ini akibat persaingan bisnis atau ada alasan lain di balik tiket pesawat yang mahal? Merujuk pada pernyataan Asosiasi Maskapai Penerbangan Nasional Indonesia (Indonesia National Air Carriers Association/INACA), mereka mengatakan bahwa meski penumpang naik, bisnisnya rugi dan lesu. Mereka menganggap bahwa harga tiket saat […]

  • Ilustrasi hari valentine (sumber: pikisuperstra/freepik)

    Selain Valentine, Ternyata 14 Februari 2025 Juga Diperingati Sebagai Hari..

    • calendar_month Jumat, 14 Feb 2025
    • account_circle Hasanah 015
    • visibility 110
    • 0Komentar

    HASANAH.ID – Tahukah Anda setiap tanggal 14 Februari sebagian masyarakat di berbagai penjuru dunia merayakan Valentine? Namun tidak hanya itu, ternyata masih ada perayaan besar lain lho misal sebut saja Hari Bonobo sedunia, atau Peringatan Rafik Hariri yang selalu diperingati oleh masyarakat Lebanon. Indonesia sendiri pun memiliki catatan sejarah di tanggal 14 Februari, dimana pada […]

  • Roy Kiyoshi

    Beredar Postingan Roy Kiyoshi Meninggal Dunia, Roy Kiyoshi: Bagi Yang Membuat Postinga Tersebut Saya Proses Ke Jalur Hukum

    • calendar_month Selasa, 5 Okt 2021
    • account_circle hasanah 009
    • visibility 103
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Mendadak ramai di bicarakan di tiktok. Vidio viral beredar foto Roy Kiyoshi yang sedang terbaring di ranjang salah satu rumah sakit memberitakan bahwa Roy meninggal dunia. Sontak dengan ramainya postingan itu Roy Kiyoshi langsung angkat bicara dan membantah berita hoax itu lewat InstaStory Instagram pribadinya pada Selasa (5/10) “Saya tegaskan sekali lagi, terhadap […]

expand_less
Skip to toolbar