lifestyle

3 Fakta Menarik Kebaya Kutu Baru, yang Dipakai Salma Salsabil saat Menikah

Baca Juga: Mirisnya Buruh Sawit Belum Mendapatkan Akses Kesehatan yang Mudah

Salah satu tujuan utama diciptakan kebaya kutu baru di masa lalu, adalah untuk melengkapi jarit dan kemben. Agar terlihat lebih sopan serta tertutup sesuai syariat Islam.

Mewakili Keanggunan Budaya Indonesia

Kebaya kutu baru menjadi salah satu simbol kebanggaan budaya Indonesia, itu terbukti dengan dipakainya busana tersebut pada acara resmi. Seperti wisuda , pernikahan adat atau upacara keagamaan. Kebaya kutu baru pun sering dipilih sebagai pakaian untuk mewakili keanggunan budaya Indonesia

Itulah fakta menarik tentang kebaya kutu baru, yang baru ini Salma Salsabil pakai dalam acara pernikahannya, Setelah mengetahui fakta kebaya kutu baru apakah Anda berminat memakainya? ***

Previous page 1 2 3
Back to top button

Adblock Detected

Mohon Untuk Menonaktifkan Adblock