Breaking News
Trending Tags
Beranda » Berita » Airlangga Wanti-Wanti Ancaman Resesi Global Usai Kebijakan Tarif Trump

Airlangga Wanti-Wanti Ancaman Resesi Global Usai Kebijakan Tarif Trump

  • account_circle Hasanah 012
  • calendar_month Rabu, 9 Apr 2025
  • visibility 60
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

 

HASANAH.ID, EKONOMI – Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengumumkan kebijakan tarif resiprokal terhadap ratusan negara mitranya, termasuk Indonesia yang dikenai tarif sebesar 32 persen. Kondisi ini memicu kekhawatiran akan terjadinya resesi global.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa berbagai komoditas strategis dunia mengalami penurunan harga, mulai dari minyak mentah hingga minyak sawit.

“Kalau kita lihat, Fruit Oil turun hampir 30 persen, Brent juga turun 28 persen sehingga angkanya di US$ 60-an. Batu bara turun 24 persen ke angka US$ 97. Satu-satunya yang naik ini adalah emas,” kata Airlangga dalam acara Sarasehan Ekonomi di Menara Mandiri, Jakarta Selatan, Selasa (8/4/2025).

Peringatan Terhadap Kemungkinan Resesi

Airlangga menambahkan bahwa turunnya harga berbagai komoditas mencerminkan menurunnya permintaan global.
“Seluruh komunitas turun, artinya demand ini akan menahan, dan berdasarkan ini kita harus hati-hati terhadap kemungkinan recession dunia,” lanjutnya.

Usai pengumuman tarif resiprokal tersebut, Airlangga juga menjelaskan bahwa ketidakpastian ekonomi global meningkat tajam. Probabilitas terjadinya resesi global pun semakin besar.

 

  • Penulis: Hasanah 012

Rekomendasi Untuk Anda

  • Fokus Perangi Stunting, Pemkot Cimahi Gelar Rembuk Stunting Tingkat Kota Tahun 2024

    Fokus Perangi Stunting, Pemkot Cimahi Gelar Rembuk Stunting Tingkat Kota Tahun 2024

    • calendar_month Rabu, 3 Apr 2024
    • account_circle kusnadi
    • visibility 85
    • 0Komentar

    HASANAH.ID, CIMAHI – Berbagai upaya dalam menurunkan tingkat prevalensi stunting di Kota Cimahi terus digencarkan oleh Pemerintah Daerah Kota Cimahi. Salah satunya melalui kegiatan Rembuk  Stunting Tingkat Kota Cimahi Tahun 2024 yang diselenggarakan di Ballroom Mall Pelayanan Publik Kota Cimahi, Rabu (03/04). Rembuk Stunting Tingkat Kota Cimahi Tahun 2024 ini dihadiri oleh 84 orang peserta […]

  • Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan Sebagai Upaya Membangun Semangat Nilai-Nilai Kebangsaan Kaum Milenia

    Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan Sebagai Upaya Membangun Semangat Nilai-Nilai Kebangsaan Kaum Milenia

    • calendar_month Selasa, 1 Des 2020
    • account_circle Unggung Rispurwo
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Majalengka. Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Daerah Pemilihan XI (Kab. Subang, Kab. Sumedang dan Kab. Majalengka) DR. Hj. Ineu Purwadewi Sundari, S.Sos.,MM, melaksanakan kegiatan Citra Bhakti Parlemen dalam Sketsa Kebangsaan, Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Hotel Aluky, Kabupaten Majalengka, Minggu (29/11/2020). Empat Pilar Kebangsaan merupakan empat hal tentang landasan kehidupan bermasyarakat, berbangsa, […]

  • Presiden Jokowi saat Sidang Kabinet Paripurna tentang Antisipasi Dampak Perekonomian Global di Istana Kepresidenan Bogor Selasa 11_2

    Antisipasi Ekonomi Global Meredup, Presiden Minta Segera Belanjakan Anggaran di K/L

    • calendar_month Selasa, 11 Feb 2020
    • account_circle hasanah 006
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Jakarta-Hasanah.id – Jokowi mengingatkan kepada seluruh menteri kabinet Indonesia Maju mengenai masalah belanja kementerian dan lembaga. Hal ini penting dilakukan mengingat ekonomi global yang saat ini tidak bersahabat. “Dalam situasi seperti yang kita alami sekarang ini, kecepatan kita membelanjakan anggaran-anggaran yang ada di setiap kementerian seawal mungkin akan menjadi sebuah pengungkit bagi meredupnya kita tahu […]

  • Tingkatkan Potensi Daerah, DPRD Jabar Terima Kunjungan DPRD Provinsi Chungcheongnam-do Republik Korea Selatan

    Tingkatkan Potensi Daerah, DPRD Jabar Terima Kunjungan DPRD Provinsi Chungcheongnam-do Republik Korea Selatan

    • calendar_month Rabu, 1 Mei 2024
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 70
    • 0Komentar

    Hasanah.id – DPRD Provinsi Jawa Barat menerima kunjungan kerja dari DPRD Provinsi Chungcheongnam-do Republik Korea Selatan. Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris DPRD Jawa Barat sekaligus Kepala Bagian (Kabag) Persidangan dan Perundang-Undangan Iis Rostiasih menyebut kunjungan ini untuk membahas kerjasama yang sudah dilakukan Pemerintah Daerah Provinsi Jabar dengan Pemerintah Daerah Provinsi Chungcheongnam-do Korea Selatan. Iis Rostiasih menjelaskan […]

  • Harga SOL USD Diprediksi Melesat ke 0: Inovasi Solana Jadi Katalis Utama

    Harga SOL USD Diprediksi Melesat ke $300: Inovasi Solana Jadi Katalis Utama

    • calendar_month Jumat, 20 Sep 2024
    • account_circle vritimes com
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Solana baru saja mengumumkan pembaruan penting di jaringan mereka, yang diyakini dapat mendorong harga SOL USD menuju angka $300. Salah satu teknologi terbaru yang diperkenalkan adalah ZK Compression, sebuah inovasi yang dirancang untuk meningkatkan efisiensi jaringan dan menurunkan biaya transaksi secara drastis. Banyak analis pasar percaya bahwa kemajuan ini dapat memicu lonjakan signifikan pada harga […]

  • DPRD Jabar Rafael Situmorang Desak PT KAI Tangani Warga Terdampak Penggusuran

    DPRD Jabar Rafael Situmorang Desak PT KAI Tangani Warga Terdampak Penggusuran

    • calendar_month Rabu, 24 Nov 2021
    • account_circle Unggung Rispurwo
    • visibility 54
    • 0Komentar

    ADHIKARYA PARLEMEN HASANAH.ID – Komisi 1 DPRD Jabar Rafael Situmorang mendatangi PT KAI Daop 2 Bandung dan diterima langsung oleh bagian hukum, Alim Pratikno, membahas tentang proses hukum penertiban aset PT KAI yang menimpa warga jalan Anyer, Kebon Waru Kota Bandung. Sebelumnya, warga menyampaikan keluhannya kepada Komisi 1 DPRD Jabar perihal arogansi pihak PT KAI […]

expand_less
Skip to toolbar