“Semoga semangat juang Ibu Megawati terus menyala dan menjadi kompas moral bagi kami semua,” pungkas Diah Fitri.
Peringatan HUT ke-79 Megawati Soekarnoputri tahun ini menjadi momentum penguatan komitmen ideologis PDI Perjuangan untuk terus berdiri tegak di atas nilai-nilai Pancasila dan memperjuangkan kesejahteraan rakyat Indonesia.











