Baca Juga: Pemerintah Pastikan Ketersediaan Pangan Ramadan 2025
Dalam riwayat lain, juga dijelaskan bahwa tanda Lailatul Qadar adalah malam yang penuh dengan kemudahan, kedamaian dan keberkahan. Pada malam tersebut, segala ibadah terasa lebih mudah dan penuh ketenangan.
“Lailatul Qadar adalah malam yang penuh kemudahan dan kebaikan, tidak begitu panas, juga tidak begitu dingin, pada pagi hari matahari bersinar tidak begitu cerah dan nampak kemerah-merahan” (HR. Ath Thoyalisi dan Al Baihaqi dalam Syu’abul Iman, lihat Jaami’ul Ahadits 18:361).
Itulah informasi seputar malam Lailatul Qadar mulai dari hingga tanda-tandanya yang sudah dilansir dari berbagai sumber. ***