NASIONAL

Muhadjir Effendy: “Penanganan WNI di Kapal Diamond Princess Jangan Grusa-grusu”

Menurut Muhadjir, Kapal Diamond Princess saat ini menjadi episentrum baru berbeda dengan yang berada di Kapal World Dream. ”Begitu juga yang sekarang 188 anak buah kapal ini kan sama, ini kan semuanya masih dalam keadaan bersih. Dan yang terakhir yang Korea katanya diduga terinfeksi ternyata negatif. Di sini kan sudah ada 9 (yang terinfeksi),” pungkas Muhadjir.

Previous page 1 2