Breaking News
Trending Tags
Beranda » ADIKARYA PARLEMEN » Jelang Idul Fitri DPRD Jabar Weni Dwi Aprianti Berharap Harga Kebutuhan Pokok Stabil

Jelang Idul Fitri DPRD Jabar Weni Dwi Aprianti Berharap Harga Kebutuhan Pokok Stabil

  • account_circle Unggung Rispurwo
  • calendar_month Jumat, 23 Apr 2021
  • visibility 95
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

ADHIKARYA PARLEMEN

Hasanah.id – Bandung. Memasuki pertengahan bulan puasa, harga sejumlah kebutuhan pokok di sejumlah daerah di Jawa Barat terpantau fluktuatif. Bahkan cenderung mengalami penurunan. Hal itu terungkap dari kunjungan sejumlah anggota Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat, Weni Dwi Aprianti S.Ab., ke sejumlah pasar di kota Bandung dan Kabupaten Cianjur, Jumat (24/4).

Selain harga kebutuhan pokok yang masih fluktuatif, stok pangan juga dipastikan aman hingga Hari Raya Idul Fitri mendatang. Setelah pada beberapa pekan sampai dengan awal Ramadan, harganya sempat mengalami kenaikan.

“Tadi kita cek harga sudah cukup stabil. Kalaupun ada kenaikan seperti telur, itu hanya berkisar seribu rupiah saja. Tidak terlalu tinggi,” ungkap legislator PDI Perjuangan asal dapil 4 Kabupaten Cianjur ini.

Namun demikian, dirinya berharap, harga telur, khususnya jelang mendekati Hari Raya Idul Fitri, tidak mengalami lonjakan.

“Tapi tidak tahu kalau menjelang lebaran, barangkali ibu-ibu banyak membuat kue, dan sebagainya. Tapi di luar kunjungan ini, saya juga akan mengecek kembali harga-harga kebutuhan pokok,” tandasnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, Weni mengapresiasi langkah pemerintah kabupaten Cianjur telah mengupayakan untuk mencegah terjadinya lonjakan harga, pihaknya telah menyiapkan berbagai upaya antisipasi termasuk menggelar operasi pasar bersama Bulog Cianjur, sehingga harga kebutuhan pokok dan daging tetap stabil tidak sampai melambung.

Ia berharap, jelang hari raya idul Fitri nanti masyarakat diminta tidak terlalu panik saat berbelanja kebutuhan pokok. (Uwo)

  • Penulis: Unggung Rispurwo

Rekomendasi Untuk Anda

  • Upaya Penguatan Ketahanan Pangan, Hj Iis Turniasih Imbau Masyarakat Tidak Ketergantungan Kepada Pupuk Kimia

    Upaya Penguatan Ketahanan Pangan, Hj Iis Turniasih Imbau Masyarakat Tidak Ketergantungan Kepada Pupuk Kimia

    • calendar_month Senin, 24 Jan 2022
    • account_circle Unggung Rispurwo
    • visibility 86
    • 0Komentar

    ADHIKARYA PARLEMEN HASANAH.ID – Berbicara penguatan ketahanan pangan, tidak akan lepas dari belanja subsidi pupuk. Hal ini disampaikan anggota Komisi IV DPRD Jabar Hj Iis Turniasih. Ia menegaskan pemerintah provinsi perlu memastikan keterjaminan dan ketersediaan pupuk subisidi dapat tersebar secara merata di berbagai daerah. “Terkait penguatan ketahanan pangan salah satu hal pokok adalah ketersediaan pupuk […]

  • Ammar Zoni Singgung Soal Pernikahan, Minta Dokter Kamelia Siapkan Surat Nikah

    Ammar Zoni Singgung Soal Pernikahan, Minta Dokter Kamelia Siapkan Surat Nikah

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 61
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Usai mengikuti sidang pembacaan eksepsi di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat melalui sambungan video, Ammar Zoni kembali menjadi sorotan setelah menyinggung soal pernikahan dengan kekasihnya, Dokter Kamelia. Dalam kesempatan yang diberikan Majelis Hakim untuk berkomunikasi singkat dengan keluarga, Ammar terlihat menenangkan dan memberi dukungan kepada Kamelia. Ia meminta sang kekasih untuk tetap tabah menghadapi […]

  • Timses Jokowi Balas Gerindra: Prabowo yang Stres

    Timses Jokowi Balas Gerindra: Prabowo yang Stres

    • calendar_month Rabu, 24 Okt 2018
    • account_circle hasanah editor
    • visibility 472
    • 0Komentar

    Partai Gerindra menyebut Presiden Jokowi stres menyusul isu politik sontoloyo. Timses Jokowi menyebut Ketum Gerindra Prabowo Subianto lah yang stres. “Kalau mereka mengatakan Pak Jokowi stres dengan pernyataan itu justru mereka lah yang layak disebut stres dan keblinger. Sontoloyo itu keblinger,” ujar Direktur Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma’ruf Amin, Benny Rhamdani di sela-sela kunjungan Delegasi DPD […]

  • Tak Kenal Lelah, MasWaras Gelar Rapat Pemenangan HASANAH di Hari Libur

    Tak Kenal Lelah, MasWaras Gelar Rapat Pemenangan HASANAH di Hari Libur

    • calendar_month Minggu, 4 Feb 2018
    • account_circle khasanah
    • visibility 2.761
    • 0Komentar

    Bogor,Hari ini (4/2) Ketua Fraksi PDIPerjuangan DPRD Jabar Waras Wasisto,SH atau yang biasa disapa Maswaras mengadakan Rapat Konsolidasi dengan DPC PDIPerjuangan Kota Bogor dan anggota fraksi PDIPerjuangan DPRD kota bogor. Rapat tersebut membahas konsolidasi seluruh kekuatan partai dalam rangka memenangkan HASANAH di Kota bogor sekaligus memenangkan pasangan DADANG-STS. Walaupun hari ini adalah hari minggu, Mas […]

  • Trump Batasi Mahasiswa Asing, Harvard Tempuh Jalur Hukum

    Trump Batasi Mahasiswa Asing, Harvard Tempuh Jalur Hukum

    • calendar_month Sabtu, 24 Mei 2025
    • account_circle Hasanah 014
    • visibility 29
    • 0Komentar

    HASANAH.ID – Pemerintah Amerika Serikat mencabut izin Universitas Harvard untuk menerima mahasiswa internasional, dengan alasan adanya pelanggaran serius terkait etika dan keamanan nasional. Keputusan ini diumumkan Menteri Dalam Negeri AS, Kristi Noem, melalui platform X pada Kamis (22/5/2025). Menurut Noem, kebijakan ini merupakan bagian dari upaya pemerintahan Donald Trump untuk meminta pertanggungjawaban Harvard atas berbagai […]

  • Jaringan aktivis Unpad Dukung Penolakan RUU KPK

    Jaringan aktivis Unpad Dukung Penolakan RUU KPK

    • calendar_month Sabtu, 21 Sep 2019
    • account_circle kusnadi
    • visibility 186
    • 0Komentar

    Hasanah.id– Koordinator Jaringan Aktifis Unpad tegaskan jaringan Aktivis Universitas Padjajaran (Unpad) berikan dukungannya terhadap revisi undang-undang KPK oleh DPR RI. Maka jika ada yang mengatasnamakan jaringan aktivis dengan mengeluarkan statement mosi tidak percaya kepada presiden itu tidak benar. Koordinator Jaringan Aktifis Unpad Triana Usman mengatakan, Jaringan aktivis Unpad sangat mendukung revisi itu dan tidak ada […]

expand_less
Skip to toolbar