Breaking News
Trending Tags
Beranda » PEMKAB SUMEDANG » Wabup Sumedang Buka Bimtek Kepala Desa Periode 2018-2024 dan 2020-2026

Wabup Sumedang Buka Bimtek Kepala Desa Periode 2018-2024 dan 2020-2026

  • account_circle Bobby Suryo
  • calendar_month Selasa, 19 Jul 2022
  • visibility 69
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Hasanah.id – Wakil Bupati Sumedang Erwan Setiawan membuka bimtek bagi para Kepala Desa periode 2018-2024 dan Periode 2020-2026 di Hotel Puri Khatulistiwa Jatinangor.

Dikatakan Erwan Setiawan, menyatakan, para kepala desa ini punya latar belakang pendidikan yang berbeda-beda.

Tapi ketika mereka sudah terpilih menjadi kepala desa, mereka sama yakni harus paham tentang tupoksi sebagai kepala desa dalam melayani masyarakat.

Selain itu para kepala harus bisa lebih memahami pemanfaatan dana-dana baik itu dari pemerintah pusat, provinsi dan kabupaten.

“Saya berharap dengan adanya bimbingan teknis ini tugas pokok dan fungsinya dengan baik dijalankan sesuai dengan undang-undang desa” ujarnya.

Para kades harus berperan aktif dalam menampung aspirasi masyarakat apa yang menjadi aspirasi masyarakat buat dalam program kerja atau RKP desa.

“Jika dimungkinkan mengunakan anggaran desa secepatnya laksanakan, jika dimungkinkan dari provinsi maupun pusat cepat lakukan dengan baik dan penuh tanggung jawab,” katanya.

Kata dia, desa bukan hanya sebagai obyek saja tapi sekarang sebagai subjek.

Turut mendampingi Wakil Bupati, Kepala Dinas PMD Kabupaten Sumedang Endah Kusyaman dan Inspektur KabupatenSumedang Nasam,

  • Penulis: Bobby Suryo

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bea Cukai Aceh Hancukan Barang Ilegal Senilai Miliaran Rupiah

    Bea Cukai Aceh Hancukan Barang Ilegal Senilai Miliaran Rupiah

    • calendar_month Selasa, 14 Mei 2019
    • account_circle khasanah
    • visibility 282
    • 0Komentar

    BANDA ACEH – Kantor Wilayah Bea Cukai Aceh memusnahkan bawang merah, bibit anggrek, ayam, makanan ayam dan obat-obatan tanpa memiliki legalitas hukum serta melanggar ketentuan karantina wilayah Indonesia. Barang bukti tersebut diperkirakan bernilai Rp1.133.849.996 dan merupakan hasil penggagalan upaya penyelundupan beberapa waktu lalu. Erwindra Rachmawan, Kepala Bidang Fasilitas Kepabeanan dan Cukai Kanwil Bea Cukai Aceh menilai […]

  • Pesantren Al Qur’an (TrenQu) sebagai Sarana Internalisasi Nilai Islam bagi Siswa/siswi MI Insan Cendekia Garut

    Pesantren Al Qur’an (TrenQu) sebagai Sarana Internalisasi Nilai Islam bagi Siswa/siswi MI Insan Cendekia Garut

    • calendar_month Selasa, 9 Apr 2024
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 80
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Pesantren Al Quran (TrenQu) merupakan kegiatan yang lazim dilakukan di MI Insan Cendekia dalam rangka mengisi bulan Ramadhan. Tujuannya adalah agar peserta didik lebih paham isi dari al Qur’an, mampu menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari dan juga menjadi momentum diberikannya apresiasi terhadap seluruh siswa yang telah menghafal al Quran yang merupakan program unggulan di […]

  • Hamil di Luar Nikah, Lina Mukherjee Akui Bukan Teladan yang Baik

    Hamil di Luar Nikah, Lina Mukherjee Akui Bukan Teladan yang Baik

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 46
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Selebgram Lina Mukherjee mengumumkan kabar kehamilannya yang kini memasuki usia enam minggu. Anak yang dikandungnya merupakan hasil hubungannya dengan sang kekasih yang berkebangsaan asing. Dalam sebuah pernyataan, Lina mengaku bahagia, meski menyadari kehamilan di luar pernikahan bukan hal yang patut dicontoh. Kepada awak media, Lina mengungkapkan bahwa sang kekasih telah lebih dulu mencurigai […]

  • Datang ke Bandung, Gibran Hanya Tersenyum Saat Ditanya Soal UU Pilkada 2024

    Datang ke Bandung, Gibran Hanya Tersenyum Saat Ditanya Soal UU Pilkada 2024

    • calendar_month Kamis, 22 Agt 2024
    • account_circle Hasanah 013
    • visibility 36
    • 0Komentar

    HASANAH.ID, BANDUNG – Wakil Presiden RI Terpilih, Gibran Rakabuming Raka melakukan agenda kunjungan ke Pasar Baru Trade Center Kota Bandung, Kamis, 22 Agustus 2024. Putra sulung Presiden Joko Widodo alias Jokowi itu datang dengan didampingi sang istri Selvi Ananda, bersama kandidat calon Wali Kota Bandung dari Partai Gerindra, Dhani Wirianata. Selain itu, kandidat calon Bupati […]

  • Fenomena WNI Pindah Jadi Warga Negara Singapura

    Fenomena WNI Pindah Jadi Warga Negara Singapura

    • calendar_month Jumat, 14 Jul 2023
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Tren menarik terjadi di mana sejumlah besar warga Indonesia memilih untuk mengubah kewarganegaraannya menjadi warga negara Singapura. Data dari pihak imigrasi Indonesia mengungkapkan bahwa antara tahun 2019 hingga 2022, sekitar 3.912 warga negara Indonesia memutuskan untuk menjadi warga negara Singapura, dengan rata-rata sekitar 1.000 orang setiap tahun. “Secara umum, warga negara Indonesia yang […]

  • Terjadi Penusukan Pria di Andir Bandung Sabtu Malam, Polisi Sudah Tahu Inisial

    Terjadi Penusukan Pria di Andir Bandung Sabtu Malam, Polisi Sudah Tahu Inisial

    • calendar_month Minggu, 14 Jul 2019
    • account_circle khasanah
    • visibility 312
    • 0Komentar

    Jajaran Kepolisian Polsek Andir, Polretabes Bandung, sedang mengejar pria yang diduga sebagai pelaku penusukan seorang pria di Jl Andir, Kota Bandung, Sabtu (13/7/2019) malam. Kapolsek Andir, Kompol Dadang Gunawan, mengatakan bahwa pihaknya telah mengantongi inisial nama pelaku yang diduga menusuk pria yang bekerja sebagai sukarelawan lalu lintas di daerah Andir, Kota Bandung. “Kronologis singkatnya, korban sedang melakukan pengaturan arus lalu lintas, Ia bekerja sebagai relawan […]

expand_less