Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » BANDUNG » Wakil Ketua Dewan Pers Menyanyangkan Tidak Adanya Diskusi Bersama Para Wartawan Mengenai RUU Penyiaran

Wakil Ketua Dewan Pers Menyanyangkan Tidak Adanya Diskusi Bersama Para Wartawan Mengenai RUU Penyiaran

  • account_circle Hasanah 012
  • calendar_month Senin, 20 Mei 2024
  • visibility 66
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

HASANAH.ID – BANDUNG. Wakil Ketua Dewan Pers, Agung mengatakan pembahasan RUU penyiaran yang menjadi kontroversi di sosial media tidak melibatkan para wartawan pada Jumat, (17/5/2024).

Ia mengatakan bahwa UU Nomor 40 sudah menjelaskan sengketa mengenai pera diselesaikan di Dewan Pers. Jika ada UU yang lain itu akan membuat bingung dan menjadi pertentangan.

“Bagaimana mungkin aturan yang sudah ada dibuat lagi ada kewenangannya di tempat lain? Sementara masih ada aturan yang ada, tentunya kan bertentangan,” jelasnya.

Agung menjelaskan jika ada sengketa pers namun RUU penyiaran tersebut disahkan akan ada pertentangan yang jelas terutama di pengadilan. Seharusnya diselesaikan di Dewan Pers tetapi justru di KPI, hal ini menjadi membingungkan karena bertabrakan dengan UU yang sudah ada.

Ia menegaskan bahwa sangat menghormati proses pembuatan RUU Penyiaran yang diadakan oleh DPR RI maupun KPI. Namun seharusnya mereka mengajak orang-orang ahli dalam bidang tersebut contohnya wartawan itu sendiri.

“Kan agak aneh menurut saya, ketika ngomongin sesuatu, tapi orang yang di rumah itu tidak pernah diajak bicara,” ungkapnya.

  • Penulis: Hasanah 012

Rekomendasi Untuk Anda

  • AWesome Japanese Challenge: Dari Mukbang sampai Best Outfit Challenge, A&W Indonesia Sukses Menghibur Para Cosplayers!

    AWesome Japanese Challenge: Dari Mukbang sampai Best Outfit Challenge, A&W Indonesia Sukses Menghibur Para Cosplayers!

    • calendar_month Rabu, 4 Des 2024
    • account_circle vritimes com
    • visibility 70
    • 0Komentar

    Jakarta, 29 November 2024 – Untuk pertama kalinya, A&W Indonesia mempertemukan hati para pencinta anime lewat acara AWesome Japanese Challenge yang digelar di A&W Kedoya pada Sabtu, 23 November 2024. Acara ini merupakan bagian dari marketing activation untuk menu baru A&W Japanese Curry yang launching serentak di Indonesia di bulan November lalu. Dari kompetisi Mukbang […]

  • Raffi Ahmad soal Ma'ruf Amin: Ternyata Abah Ini Jiwanya Muda Sekali

    Raffi Ahmad soal Ma’ruf Amin: Ternyata Abah Ini Jiwanya Muda Sekali

    • calendar_month Senin, 24 Des 2018
    • account_circle hasanah editor
    • visibility 432
    • 0Komentar

     Artis Raffi Ahmad bertemu dengan calon wakil presiden Ma’ruf Amin. Dia mengaku menemani sahabatnya yang hari ini melamar putri Ma’ruf. “Datang ke sini silahturahmi. Senanglah. Saya doakan buat abah sehat selalu. Dilancarkan semuanya. Ini saya doakan yang terbaik,” ucap Raffi di kediamannya Ma’ruf, Jalan Situbondo, Menteng, Jakarta, Minggu (23/12/2018). Dia pun sempat menggunakan baju relawan KMA […]

  • Menkum HAM: Notaris Daftarkan 2019Prabowo Presiden Pakai Siasat Nakal

    Menkum HAM: Notaris Daftarkan 2019Prabowo Presiden Pakai Siasat Nakal

    • calendar_month Senin, 10 Sep 2018
    • account_circle hasanah editor
    • visibility 516
    • 0Komentar

    Menteri Hukum dan HAM (Menkum HAM) Yasonna Laoly menjelaskan tanda pagar 2019Prabowo Presiden yang beredar di masyarakat adalah bentuk penyiasatan nakal. Sebab jika sesuai aturan, perkumpulan tersebut akan ditolak sistem dari Kemenkum HAM. “Saya mengatakan itu penyiasatan, sebab menurut pasal 59 ayat 1 U.U. Nomor 16 tahun 2017 tentang Penetapan Atas Perppu Nomor 2 Tahun 2017 disebut […]

  • Untuk Masa Depan Ekonomi Digital : PINTAR dan Prakerja Berkolaborasi Mengadakan Pelatihan Digital Marketing

    Untuk Masa Depan Ekonomi Digital : PINTAR dan Prakerja Berkolaborasi Mengadakan Pelatihan Digital Marketing

    • calendar_month Kamis, 9 Jan 2025
    • account_circle vritimes com
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Jakarta – Platform edukasi digital PINTAR berkomitmen untuk membantu pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam memanfaatkan teknologi digital guna meningkatkan daya saing usaha. Untuk mewujudkan hal tersebut, PINTAR menggandeng Prakerja untuk menyelenggarakan workshop bertema “Strategi Digital Marketing untuk UMKM.” Diadakan di PINTAR Campus pada 1 November 2024 lalu, Workshop yang dihadiri kurang lebih […]

  • Kunjungan Kadin Indonesia Trading House Bersama Delegasi Tiongkok ke Pusat Perbelanjaan Pendopo Alam Sutera

    Kunjungan Kadin Indonesia Trading House Bersama Delegasi Tiongkok ke Pusat Perbelanjaan Pendopo Alam Sutera

    • calendar_month Kamis, 24 Okt 2024
    • account_circle vritimes com
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Pada Rabu 16, Oktober 2024 Kadin Indonesia Trading House dan Delegasi asal Tiongkok yang berjumlah kurang lebih 20 orang mengunjungi gerai pusat perbelanjaan Pendopo di mall Living World, Alam Sutera, Tangerang Selatan. Pendopo adalah rumah kurasi pusat perbelanjaan yang menyajikan produk-produk lokal berkualitas tinggi, hasil kurasi dari berbagai produk budaya dan produk lokal yang telah […]

  • Bey Machmudin: Jawa Barat Siap Gelar Pilkada Serentak 2024

    Bey Machmudin: Jawa Barat Siap Gelar Pilkada Serentak 2024

    • calendar_month Kamis, 14 Nov 2024
    • account_circle Hasanah 011
    • visibility 52
    • 0Komentar

    HASANAH.ID, KOTA BANDUNG -Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin memastikan kesiapannya menggelar Pilkada Serentak pada 27 November 2024, baik untuk pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur, Bupati/ Wakil Bupati maupun pemilihan Wali Kota/ Wakil Wali Kota di 27 daerah di Jabar. Hal itu ia sampaikan di hadapan jajaran Komisi II DPR RI saat beraudiensi ke rumah dinas Gubernur […]

expand_less