Breaking News
Trending Tags
Beranda » HUKUM & KRIMINAL » BNN Kembali Sita 1 Ton Ganja Siap Edar di Pool Truk Ekspedisi

BNN Kembali Sita 1 Ton Ganja Siap Edar di Pool Truk Ekspedisi

  • account_circle hasanah 006
  • calendar_month Selasa, 18 Feb 2020
  • visibility 148
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Jakarta-Hasanah.id – Kejahatan Narkotika seolah tak pernah surut meski berbagai upaya telah dilakukan pemerintah. Kali ini Badan Narkotika Nasional (BNN) kembali sita satu ton narkotika jenis ganja di Pool Truk Ekspedisi, Kelurahan Bambu Apus, Cipayung, Jakarta Timur, Selasa (18/02/2020).

Deputi Pemberantasan BNN Irjen Arman Depari mengatakan, pihaknya menemukan sekitar 500 paket ganja dari salah satu truk yang terparkir di pool tersebut. Ganja yang didatangkan dari Aceh itu sudah siap diedarkan di wilayah Jawa Barat dan Jakarta.

“500 paket ganja yang diamankan. Berat bruto kurang lebih 1 ton, berat bersih nanti kita timbang setelah pemeriksaan ulang dan BAP,” kata Arman.

Ditegaskan Arman, ganja itu disimpan di dalam karung besar dan dilapisi lakban cokelat yang masih tersimpan di truk bernomor polisi BK 8884 ND. “Ganja ini dikemas dalam plastik dan dikamuflase dengan lapisan serbuk yang baunya sangat menyengat,” sambung Arman.

Arman menambahkan, Paket akan dijemput oleh pemilik ganja bernama Jhon Hari alias Bokir, untuk nantinya diedarkan. “Kita amankan enam orang, salah satunya pemilik (ganja) dan pengendali,” ujar Arman.

  • Penulis: hasanah 006

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hj Iis Turniasih : Konektivitas dan Kemantapan Jalan Sangat Mendukung Roda Perekonomian Daerah

    Hj Iis Turniasih : Konektivitas dan Kemantapan Jalan Sangat Mendukung Roda Perekonomian Daerah

    • calendar_month Selasa, 14 Nov 2023
    • account_circle kusnadi
    • visibility 31
    • 0Komentar

    ADIKARYA PARLEMEN HASANAH.ID – Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat, melakukan kunjungan kerja dalam rangka meninjau ruas jalan Provinsi yang berlokasi di Jalan Kadungora dan Batas Kabupaten Bandung dan Kabupaten Garut di wilayah Cijapati Kabupaten Garut, pada wilayah kerja UPTD Pengelolaan Jalan dan Jembatan Wilayah Pelayanan IV Dinas BMPR Provinsi Jawa Barat. (Selasa, 14/11/2023). […]

  • PKS Jawa Barat Gelar Bimtek Penyelenggaraan Kemahkamahan

    PKS Jawa Barat Gelar Bimtek Penyelenggaraan Kemahkamahan

    • calendar_month Jumat, 8 Okt 2021
    • account_circle Unggung Rispurwo
    • visibility 55
    • 0Komentar

    HASANAH.ID – Dewan Syariah Wilayah PKS (DSW PKS) Jawa Barat menyelenggarakan pelatihan kemahkamahan bagi komisi disiplin partai, tingkat wilayah dan daerah. Acara yang diselenggarakan di Bandung mulai 8 Oktober sampai dengan 10 Oktober 2021 dengan protokol kesehatan yang sangat ketat. Peserta yang hadir dalam kegiatan pelatihan, sudah di SWAB antigen dan vaksin minimal satu kali […]

  • El Rumi Menang TKO atas Jefri Nichol dalam 38 Detik

    El Rumi Menang TKO atas Jefri Nichol dalam 38 Detik

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Hasanah.id — Pertarungan ulang antara El Rumi dan Jefri Nichol berakhir cepat. Dalam duel tinju selebritas yang digelar di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (10/8), El Rumi meraih kemenangan TKO hanya dalam waktu 38 detik pada ronde pertama. Ini merupakan pertemuan kedua antara keduanya setelah laga pertama pada 2023 yang juga dimenangkan oleh El Rumi. Namun, […]

  • Komentar Soal Tunjangan DPR, Nafa Urbach Dikecam Publik dan Sampaikan Permintaan Maaf

    Komentar Soal Tunjangan DPR, Nafa Urbach Dikecam Publik dan Sampaikan Permintaan Maaf

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Bobby Suryo
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Hasanah.id – Anggota DPR RI dari Fraksi NasDem, Nafa Urbach, menjadi sorotan publik setelah komentarnya soal tunjangan tempat tinggal anggota dewan sebesar Rp 50 juta per bulan menuai kritik luas. Pernyataannya disampaikan dalam siaran langsung di media sosial, yang kemudian viral dan memicu perdebatan di tengah masyarakat. Dalam unggahannya, Nafa menjelaskan bahwa tunjangan tersebut bukanlah […]

  • Sebanyak 17 Siswa Siswi Berprestasi Terima Penghargaan Dari Pemkot Cimahi

    Sebanyak 17 Siswa Siswi Berprestasi Terima Penghargaan Dari Pemkot Cimahi

    • calendar_month Senin, 5 Des 2022
    • account_circle kusnadi
    • visibility 51
    • 0Komentar

    HASANAH.ID, CIMAHI – Pemerintah Kota Cimahi memberikan penghargaan kepada  siswa-siswi berprestasi tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang telah berkompetisi dalam berbagai perlombaan. Senin (5/12/2022) Penyerahan penghargaan tersebut diberikan langsung oleh Pejabat Wali Kota Cimahi, Dikdik S. Nurgahawan didampingi Kepala Dinas Pendidikan Kota Cimahi Harjono kepada 17 orang siswa-siswi yang telah mengikuti […]

  • BMKG: La Nina Lemah Beralih ke Netral, Waspadai Siklon Tropis Bianca

    BMKG: La Nina Lemah Beralih ke Netral, Waspadai Siklon Tropis Bianca

    • calendar_month Rabu, 26 Feb 2025
    • account_circle Hasanah 012
    • visibility 70
    • 0Komentar

      HASANAH.ID, NASIONAL – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengonfirmasi bahwa fenomena La Nina yang melanda Indonesia sejak Oktober 2024 kini mulai beralih ke kondisi netral. Hal ini berdasarkan hasil monitoring indeks suhu permukaan laut (SST) di wilayah Nino3.4 yang menunjukkan nilai -0,3. “Kondisi ini mengindikasikan bahwa La Nina lemah sedang dalam proses transisi […]

expand_less
Skip to toolbar