kpu jabar
-
Berita

Tingkat partisipasi Pilgub Jabar 2024 turun dibandingkan 2018
HASANAH.ID, BANDUNG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat mencatat tingkat partisipasi pemilih dalam Pilgub 2024 mencapai 68,06 persen dari total daftar pemilih tetap (DPT) sebanyak 35.925.960 orang. Angka ini menurun dibandingkan Pilgub 2018 yang mencapai 72 persen. Ketua Divisi Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat KPU Jawa Barat, Hedi Ardia, menjelaskan bahwa dari jumlah tersebut, sebanyak 22.638.168 pemilih telah…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Siapkan Tiga Debat Pilgub, Warga Bisa Bertanya
HASANAH.ID, Bandung – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat akan menggelar tiga kali debat kandidat bagi calon Gubernur dan Wakil Gubernur dalam Pilgub Jabar 2024. Debat perdana akan berlangsung pada 11 November 2024 di Graha Sanusi Hardjadinata Universitas Padjadjaran (Unpad), Kota Bandung. “Update hari ini, pertanyaan dan moderator masih dirumuskan oleh tim perumus dan panelis. Termasuk saluran televisi yang…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Tetapkan Lokasi Debat Pilgub 2024
HASANAH.ID, Bandung – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat telah menetapkan lokasi debat calon gubernur dan wakil gubernur untuk Pemilihan Gubernur Jawa Barat 2024. Debat pertama akan digelar pada 11 November 2024 di Grha Sanusi, Universitas Padjadjaran, Jalan Dipatiukur, Kota Bandung. Ketua KPU Jawa Barat, Ummi Wahyuni, menyatakan bahwa pemilihan lokasi di lingkungan pendidikan dilakukan dengan pertimbangan strategis,…
Read More » -
Berita

KPU Jawa Barat Serahkan Alat Peraga Kampanye untuk Pilgub 2024
HASANAH.ID, JABAR – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat secara resmi menyerahkan alat peraga kampanye (APK) dan bahan peraga kampanye kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jabar 2024. Penyerahan APK tersebut dilakukan secara simbolis oleh Ketua Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat KPU Jabar, Hedi Ardia, kepada perwakilan tim pasangan calon di Aula Setia Permana, Kantor KPU…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Serahkan Alat Peraga Kampanye kepada Paslon Cagub-Cawagub 2024
HASANAH.ID, BANDUNG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat resmi menyerahkan alat peraga kampanye (APK) dan bahan peraga kampanye kepada pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jabar 2024. Penyerahan APK ini dilakukan secara simbolis oleh Ketua Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat KPU Jabar, Hedi Ardia, kepada perwakilan tim pasangan calon di Aula Setia Permana, Kantor KPU Jabar,…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Imbau Tim Paslon Gubernur Jabar 2024 Segera Serahkan Materi Iklan Kampanye
HASANAH.ID, JABAR – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat mengimbau seluruh tim pasangan calon (paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat 2024 untuk segera menyerahkan materi iklan kampanye untuk media massa. Ketua Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat KPU Jabar, Hedi Ardia, menyampaikan bahwa materi ini penting untuk kelancaran kampanye di berbagai platform media massa. “Materi iklan kampanye…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Tetapkan Lokasi dan Tema Debat Pertama Pilkada 2024
HASANAH.ID, BANDUNG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat resmi menetapkan lokasi dan tema untuk debat pertama Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jabar 2024. Debat tersebut dijadwalkan berlangsung pada 11 November 2024 di Graha Sanusi, Universitas Padjajaran (Unpad), Jalan Dipatiukur, Kota Bandung. “Lokasinya di UNPAD. Tema debat kali ini membahas SDM, pendidikan, hingga reformasi birokrasi,” ujar Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Siap Gunakan SIREKAP dalam Pilkada Serentak 2024
HASANAH.ID, BANDUNG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat mengumumkan akan kembali menggunakan Sistem Informasi Rekapitulasi Suara (SIREKAP) pada Pilkada serentak 2024. Sistem ini diharapkan dapat mempermudah proses rekapitulasi penghitungan suara, baik bagi masyarakat maupun KPU di tingkat provinsi dan kabupaten/kota. Kadiv Data dan Informasi KPU Jabar, Ahmad Nur Hidayat, menyatakan bahwa SIREKAP menggantikan sistem sebelumnya, yaitu Situng,…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Distribusikan 90 Persen Logistik Pilkada Serentak 2024
HASANAH.ID, JABAR – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat menyatakan bahwa distribusi logistik untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 telah mencapai sekitar 90 persen. Logistik tersebut meliputi kotak suara dan bilik suara yang telah disalurkan ke 27 kabupaten/kota di wilayah Jawa Barat pada Senin, (7/10/2024). Menurut Ummi Wahyuni, perwakilan dari KPU Jawa Barat, proses distribusi logistik ini…
Read More » -
Berita

KPU Jabar Jadwalkan Tiga Debat Pilgub, Terbuka Masukan Masyarakat
HASANAH.ID, JABAR – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat telah menetapkan jadwal tiga kali debat Pemilihan Gubernur (Pilgub) yang akan digelar pada 11, 17, dan 23 November 2024. Debat tersebut akan berlangsung di tiga kota besar di Jawa Barat, yakni Bogor, Bandung, dan Cirebon. Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, dan Partisipasi Masyarakat KPU Jawa Barat, Hedi Ardia, menyampaikan bahwa…
Read More »